Ini Merupakan sejarah Ayam bangkok, yang pertama kali dikenal di Cina pada 1400 SM. Ayam ini sering dikaitkan dengan kegiatan adu ayam atau sabung ayam. Lama lama kegiatan tersebut semakin meluas pada pencarian bibit-bibit petarung yang handal. Ayam jago kampung ini beragam jenisnya, ada ayam jago Thailand, India, Myanmar,Vietnam juga Laos. Para pencinta sabung ayam biasanya mencari bibit ayam yang sanggup menghajar lawannya hanya dengan sekali sepakan.

Sejarah Ayam Bangkok Yang Belum Banyak Di Ketahui

Menurut catatan, orang-orang Thailand berhasil menemukan jagoan baru yang disebut ayam raja, sekitar seabad lalu. Ayam ini memiliki gerakan cepat, pukulan yang mematikan dan bertarung menggunakan otaknya. Para penyabung ayam dari Cina menyebut ayam ini Leung Hang Qhao. Di indonesia dikenal sebagai ayam bangkok.

Jagoan baru atau ayam raja tersebut hanya menumbangkan semua yam domestik di China. Inilah mendorong orang-orang China pergi ke hutan guna mencari ayam yang bisa menumbangkan keperkasaan ayam raja dari Thailand tersebut.

Pada era keenam periode di laos, bukan hal baru ayam aduan sanggup menyaingi kedigdayaan ayam bangkok. Setelah terjadi kawin silang yang terus menerus diperbarui, maka nyaris tak diketahui lagi perbedaan antara ayam aduan dari Laos dan ayam bangkok dari Thailand.

Beberapa nama penyabung terkenal dari Thailand dan Laos seperti Vaj Kub, Xiong Cha is dan Kolonel Ly Xab. Pada tahun 1975, ayam bangkok milik Vaj Kub mengusai Nampang. Arena adu ayam yang cukup bergengsi di negeri PM Thaksin Sinawatra. Ayam Yang dinamai Bay itu, merupakan salah satu hasil tangan dingin Vaj Kub dalam melatih dan mencari bibit ayam aduan yang handal.

Sejarah Ayam Bangkok

Sejarah Ayam Bangkok Sebagai Ayam Petarung

Kesaktian ayam-ayam yang dihasilkan Vakjub berhasil di saingi oleh rekan sejawatnya dari kota Socra, Malaysia. Namun kehadiran seorang pria bernama Mr.Thao Cao yang berasal dari Thailand, mampu menumbangkan peternak dari negri jiran tersebut. Mr.Thao memberi nama jagoannya ‘Van Phet’ atau ‘Diamond’.

Negeri Thailand tak di ragukan lagi sebagai negara penghasil ayam bangkok unggulan. Sektor ini, sudah diakui sebagai penambah devisa negeri gajah putih tersebut. Dari Thailand, bisnis ayam aduan ini tak hanya merambah kawasan Asia Tenggara saja, namun meluas ke Meksiko, Inggris dan Amerika Serikat. 

Ada perbedaan dalam permainan sabung ayam di Thailand dan negara kita, indonesia. Di Thailand, ayam yang bertarung tidak boleh dipakaikan Taji atau Jalu buatan. Taji buatan merupakan sebuah senjata tajam yang terbuat dari besi atau seperti bilah pisau yang di pasangkan di kaki ayam.
Sehingga dalam pertarungan ayam di Thailand, tidak ada ayam yang mati di arena. Namun di indonesia, taji merupakan alat bantu yang harus dibekali kepada ayam yang akan bertarung. Agar menjadi senjata pembunuh lawan di arena.

Sejarah Ayam Bangkok Yang Melegenda

sejarah ayam bangkok


Di indonesia, hobi mengadu ayam sudah sejak lama populer, dari zaman majapahit. Sabung ayam di indonesia bukan hanya sekedar permainan, namun juga ada sejarahnya. Dari cerita rakyat yang melegenda seperti Ciung Wanara, Kamandaka dan Cindelaras. Cerita rakyat itu berkaitan erat, dengan kisah sejarah dan petuah yang disampaikan secara turun-temurun.

Di Jawa Timur tepatnya di Tuban, berperan sebagai kota yang mengembangkan ayam aduan. Disanalah awal mula sabung ayam ini meluas di negara kita. Tak ada yang menyebutkan perihal ayam aduan merupakan ayam bangkok dari Thailand. Ayam dalam negeri kita sendiri pun sangat beragam. Ayam-ayam aduan lokal seperti ayam Wareng dari madura, ayam Kinantan dari sumatera. Namun, ayam-ayam tersebut belum mampu menyaingi kedigjayaan ayam bangkok.

Itulah sejarah ayam bangkok yang melegenda hingga sekarang. Jika anda seorang pecinta ayam bangkok dan hobi bermain sabung ayam, anda wajib mencoba bermain taruhan pertandingan sabung ayam di agen sabung ayam online di 12onlinegaming, situs yang kami rekomendasikan. Pertandingan sabung ayam tersebut bukan hanya dari indonesia saja, melainkan dari luar negeri pula seperti Pilifina.

promo sabung ayam online - 12onlinegaming

Baca Juga : Sejarah permainan Tajen Di Bali


Kiriman serupa