Mengobati Ayam Menggunakan Daun Kitolod

Sabung Ayam Online – Dewasa ini, sudah sangat banyak masyarakat yang menjadikan ayam sebagai peliharaan mereka. Ayam sendiri bisa dibilang merupakan unggas yang serba bisa. Dikatakan demikian karena ayam dapat dimanfaatkan telur dan dagingnya, sebagai ayam aduan atau sebagai ayam hias. Dalam merawat ayam kita pastinya ingin ayam selalu dalam kondisi yang sehat dan fit. Pada kali ini kita akan belajar mengobati ayam menggunakan daun kitolod.

Tips Pengobatan Ayam Menggunakan Daun Kitolod

Mengobati Ayam Menggunakan Daun Kitolod

Seringkali ayam mengalami masalah pada matanya yang dapat disebabkan oleh beragam hal. Penyakit yang biasanya dialami adalah katarak. Jika ayam kita sudah terkena katarak, maka kita sebagai pemilik pasti akan mencari jalan kelur agar ayam bisa sembuh dari penyakit tersebut. Penyakit pada mata ini memang sudah tidak asing lagi dan dapat menimpa semua jenis ayam. 

Katarak adalah sebuah gangguan yang terjadi pada mata karena peningkatan lapisan kabut atau pengeruhan pada lensa mata. Gejala awal dari katarak memang hanya berbentuk titik kecil, namun lama kelamaan titik tersebut akan menyebar. Bahkan bintik kecil tersebut dapat menutupi seluruh bagian lensa mata. Akan tetapi penyakit ini dapat diatasi dengan menggunakan daun kitolod. Berikut ini adalah panduan mengobati ayam menggunakan daun kitolod.

Pengobatan Untuk Ayam Menggunakan Daun Kitolod

Untuk mengobati mata ayam katarak, kita dapat menggunakan bunga kitolod. Untuk cara pengobatan ini kita hanya menggunakan bunganya saja. Perlu diperhatikan agar bunga kitolod dibersihkan terlebih dulu dan bebas dari kotoran. Caranya penggunaanya adalah sebagai berikut.

– Ambil 3 buah bunga kitolid yang sudah dicuci sampai bersih.

– Rendam bunga tersebut dengan setengah gelas air.

– Kemudian kita tetes kan racikan tersebut dengan cara memeras bunga kitolod ke bagian mata ayam

Selain cara tadi, kita juga dapat memanfaatkan bunga kitolid dengan menggunakan teknik lain. Kita dapat memeras bunga kitolod tanpa harus direndam terlebih dahulu. Namun kita harus tetap membersihkan bunga tersebut sampai bersih. Untuk bunganya sendiri dibutuhkan 5-6 buah. Caranya adalah kita hanya memeras bunga kitolod dan diambil airnya. Lalu air perasan tadi dapat diteteskan ke mata ayam.

Demikian penjelasan tentang mengobati ayam menggunakan daun kitolod. Semoga bermanfaat.

Bagi kalian yang gemar bermain Live Casino, Slot, Tembak Ikan, Bola dsb. Kalian dapat mengunjungi situs kami di 12onlinegaming untuk menikmati beragam permainan tersebut.

ayam-promo-maret-2019

 

Baca juga : Mengobati Cacingan Mata Ayam Aduan

Kiriman serupa